Printer Laris Epson L210 - All In One, Performanya Memang Top Abis

Siapa yang tidak kenal Epson? Siapa pun di Indonesia yang mendengar kata Epson kemungkinan besar akan langsung memikirkan printer. Ya, printer Epson memang banyak dijumpai di pasaran Indonesia. Sejak komputer masih memakai sistem operasi DOS, printer Epson sudah hadir di Indonesia. Kini, ada salah satu printer Epson yang laris manis. Printer laris Epson itu adalah Epson L210 – All In One.

epson-4529-20804-2-zoom

Apa sih yang membuat printer Epson L210 – All In One laris manis?

Yang pasti, kalau mencetak menggunakan Epson L210 – All In One itu kita hemat tinta. Dengan memakai tinta asi Epson, kita bisa menghemat hingga 4000 halaman. Cara mengisi tinta pada printer ini pun sangat mudah dilakukan.

Selain memiliki fungsi sebagai pencetak, printer Epson L210 – All In One itu juga memiliki fungsi scan dan copy sehingga kita dapat memindai atau pun menyalin dokumen cukup dengan satu perangkat saja. Lupakan scanner dan mesin fotokopi. Cukup gunakan printer Epson L210 – All In One maka kita mendapatkan 3 hal sekaligus: printer, scanner dan photocopier.

Lengkapnya begini…

Epson L210 (1)

Secara umum Sistem tinta Epson L210 akan memberikan Anda performa yang lebih baik dengan biaya yang sangat rendah.

Desain Minimalis

Printer Epson L210 memiliki desain yang kompak untuk kemudahan dalam penempatannya, membutuhkan sedikit ruang jika dibanding dengan printer lain, sehingga Anda bisa dengan mudah menempatkannya dimana saja.

Hemat Tinta

Dengan menggunakan tinta asli dari Epson, Anda bisa melakukan penghematan hingga 4.000 halaman (tinta hitam) dengan biaya yang sangat murah. Selain itu juga printer ini memiliki sistem pengisian tinta yang sangat mudah dilakukan.

Kecepatan Mencetak

Dengan peningkatan kemampuan mencetak hingga 27 ppm untuk tinta hitam dan 15 ppm untuk tinta berwarna, Anda bisa menikmati performa printer ini dua kali lebih baik dibanding printer lain.

Kualitas Cetak

Epson L210 dilengkapi dengan kepala cetak Micro Piezo yang akan menghasilkan resolusi yang tinggi sebesar 5760 x 1440 dpi agar menghasilkan kualitas cetak yang tinggi baik untuk teks ataupun gambar.

Scan dan Copy

Epson L210 memberikan Anda kemudahan lain melalui fungsi scan dan copy. Dengan sensor 600 x 1200 dpi, hasil scan menjadi tajam dan jelas, sedangkan untuk melakukan copy dokumen hitam-putih Anda bisa melakukannya hanya dalam 5 detik dan 10 detik untuk dokumen berwarna.

Kata yang sudah beli printer ini

Taryono:

Epson L210 - All In One - Hitam
Printer Canggih,Praktis Pengisian tintanya tidak Perlu Update ke tinta infusss....
Tampilan Elegand
Hasil Print out Good....
pokoknya Mantabbbbbb.....

Sogandi:

Gak perlu lagi ribet make printer infus yg pake scanner. Cepet dan gmpang makenya, cuman seting printernya agak kalah sama merk tetangga, terutama scannernya.

testimoni printer epson l210 - all in one

Masih ragu dengan Epson L210 – All In One?

Komentar

  1. aku ngincar printer ini,,,sekarang lagi kumpulin duit buat beli,
    keep happy blogging always..salam dari Makassar :-)

    BalasHapus
  2. weleh printer ku ga secanggih ini om kombor :(
    salam dari aceh :D

    BalasHapus
    Balasan
    1. Aku juga belum jadi beli, Mas Brooo... Nabung dulu.

      Hapus

Posting Komentar